Rekomendasi web hosting terbaik

Kalau dulu saya ngebet pindah dari shared hosting ke VPS karena dengan harga yang sama bisa dapat resource yang lebih besar, juga kita lebih bebas mengobrak – abrik konfigurasinya. Bahkan dalam 2-3 tahun pertama setiap website yang saya kelola pasti dihosting dalam VPS, dalam perjalanan tidak terasa bebannya apabila masih bisa dihitung jari. Tapi terasa…

Kenapa memilih VPS?

Setelah beberapa kali menuliskan sedikit panduan dan review VPS di kategori masing – masing, kali ini saya ingin membuka topik baru untuk berdiskusi. Kenapa sih kita lebih memilih VPS dibandingkan misal shared hosting, dedicated server, cloud hosting atau alternatif lainnya?