Cara install whois di Linux

Untuk tahu siapa pemilik nama domain dan kapan expirednya maka kita akan menggunakan whois, bagi yang merasa repot buka – buka website untuk cek domain maka lebih praktis lagi kalau lewat command line Linux. Masalahnya ternyata tidak bisa dikatakan ini adalah paket aplikasi default, apalagi kalau instalasi Linuxnya manual kemungkinan muncul pesan error dibawah: -bash:…

|

Cara blokir IP di Linux

Ternyata ada satu VPS yang saya kecolongan belum setting fail2ban. Alhasil dihajar bruteforce dan malah saya sendiri kesulitan login. 😀 Untungnya yang menyerang cuma satu alamat IP saja dari log error Nginx. Jadi masih ada solusi cepat dan singkat mengatasinya: blokir alamat IP tersebut. 🙂 Korbannya pakai CentOS 6 dan firewallnya masih pakai iptables. Jadi…

Apa itu FQDN?

Beberapa hari lalu saya mendapatkan pertanyaan dari mas Bagus lewat Facebook page. 😀 Karena jarang pakai media sosial akhirnya ya slow response balasnya. Masalahnya pada saat instalasi VestaCP akan diminta mengisikan FQDN. Makanan apapula ini? 😀

Mengetahui perintah yang bisa digunakan pada service Linux

Kali ini saya share soal hal mendasar mengenai service (daemon) di Linux. Kalau sudah pernah menggunakan atau mengikuti tutorial biasanya kita akan mengenal perintah seperti service nginx reload atau systemctl stop apache. Yang kalau dari tulisannya kita sendiri sudah tahu fungsinya apa. Tapi belum tentu semuanya sama dan kalau anda eksekusi hasilnya gagal mungkin memang…

Tutorial Speedtest VPS terbaru

Dapat laporan dari mas Agus soal tutorial saya sebelumnya soal Speedtest dari Ookla sudah tidak bisa digunakan. Saat dieksekusi malah muncul pesan kesalahan: The file speedtest_cli.py has been deprecated in favor of ' 'speedtest.py\nand is available for download at:\n\n' 'https://raw.githubusercontent.com/sivel/speedtest-cli/' 'master/speedtest.py Jadi saya update disini saja karena lebih mudah daripada mengedit yang sebelumnya. 😛